Jawaban "Luas Daerah Tempat Parkir 176 Meter Persegi. Luas Rata-rata Sebuah Sedan 4 Meter Persegi Sedangkan U…"
Luas Daerah Tempat Parkir 176 Meter Persegi. Luas Rata-rata Sebuah Sedan 4 Meter Persegi Sedangkan U… termasuk salah satu pertanyaan yang banyak dicari dan dapat kamu temukan solusinya disini.
Oh ya, kami telah menyiapkan 1 ulasan dari Luas daerah tempat parkir 176 meter persegi. Luas rata-rata sebuah sedan 4 meter persegi sedangkan u…. Monggo baca cara mengerjakannya lebih lanjut di bawah ini:
Luas Daerah Tempat Parkir 176 Meter Persegi. Luas Rata-rata Sebuah Sedan 4 Meter Persegi Sedangkan Untuk Sebuah Bus 20 Meter Persegi. Daya Tampung Maksimum Tempat Parkir Hanya 20 Kendaraan. Biaya Parker Sedan 3000/jam Dan Parker Bus 5000/jam. Jika Dalam Satu Jam Tidak Ada Kendaraan Yang Pergi Dan Dating, Hasil Maksimum Tempat Parker Tersebut Adalah.
A.26.000
B.37.000
C.64.000
D.72.000
E.93.000
mohon Bantuannya Sertakan Dengan Cara Juga
Jawaban: #1:
Jawaban:
luas lahan parkir = 176 m²
luas rata2 sedan = 4m²
luas rata2 bus = 20m²
daya tampung maksimum = 20 kendaraan
biaya parkir sedan = 3000/jam
biaya parkir bus = 5000/jam
Hasil maksimum = ….?
Lahan parkir hanya mampu menampung 20 kendaraan, itu berarti lahan parkir hanya mampu menampung 6 buah bus, dan 14 buah sedan.
=> 6(20m²) + 14(4m²) = 120m² + 56m² = 176m²
maka, hasil maksimum tempat parkir tersebut dalam satu jam adalah
6 × 5000 + 14 × 3000 = 30.000 + 42.000 = 72.000
Itulah informasi mengenai soal di atas yang bisa kami infokan, semoga dapat bermanfaat!
Silahkan di-bookmark dan share ke sobat lainnya ya …
Catatan: Biasakan cek & ricek lagi jawaban sebelum mengirimkannya. Semoga betul semua ya ..